Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

[Menuju 21]

Alhamdulillah wa innalillah J Sudah 21 tahun, Sebuah perjalanan panjang bagi seorang anak manusia bernama Rahma Sukmawati. Sebuah usia yang tidak cocok lagi untuk masuk dalam kategori anak-anak atau bahkan remaja. Sebuah usia yang mengantarkan pada sebuah realita bahwa kini aku harus sudah dewasa. Tangis di pipi, sesak di dada, dan perih di mata, Juga bersama tulisan ini aku mencoba memaknai angka 21, Semoga sampai aku pada 21 itu. Dari setiap pergantian tahun yang aku lalui, Bertambahnya usia adalah sesuatu yang berat bagiku, Ketika aku kembali berkaca tentang banyak hal yang belum aku lakukan di angka usiaku. Ketika predikat dewasa berdasarkan angka namun secara jiwa dan keimanan masih jauh dari dewasa, Dan tentu, dari bertambahnya usia pula aku selalu bersyukur, Atas kesempatan lagi dan lagi yang Allah berikan untuk aku, Memperbaiki apa-apa yang belum sempurna, Menambah apa-apa yang masih kurang, Dan belajar apa-apa yang belum aku pahami tent

Term 5 being pharmacist student (part 2)

Assalamu'alaikum.. postingan ini melanjutkan tulisan sebelumnya yaitu  term 5 being pharmacist student (part 1) . 3. OGSO (Obat Gangguan Saraf dan Otot) Mata kuliah yang satu ini mempelajari tentang obat-obatan yang digunakan untuk penyakit-penyakit gangguan saraf dan otot. Kita belajarnya berdasarkan penyakitnya, patofisiologisnya, serta mekanisme obat yang bisa mengembalikan kembali ke fungsi fisiologisnya baik sistem saraf maupun sistem otot. Nah misalnya itu kemarin kita belajar tentang penyakit Epilepsi, Schizofrenia, Muscle Cram, dll. Fokus yang kita pelajari disini itu mekanisme obat nya  berdasarkan obat tunggal bukan ngafalin merek obatnya. Selain itu yang penting di matkul obat-obatan ini adalah algoritma terapi, yaitu bagaimana kita menentukan pengobatan yang tepat yang sesuai dengan kondisi pasien. Nah makanya walaupun sama-sama penyakitya A, kita tidak serta merta akan memberikan obat yang sama, apalagi kalo untuk penyakit-penyakit serius. Oh iya kalo matkul i