Lebak, sebuah harapan dan tanggung jawab :)
Depok, 28 Juni 2015/11 Ramadhan 1436 H Assalamu'alaikum sahabat.. Hmmm kalo diliat dari judulnya kok serius dan berat juga yaa.. Yaps, disini sekarang saya mau bahas nih kondisi pendidikan di Lebak secara asumsi, ingat loh yah ini belum berdasarkan data yang akurat namun bisa dipertanggungjawabkan berdasarkan pengalaman pribadi kita sebagai warga Lebak yang pastinya lebih merasakan menjadi bagian objek observasi. Eits, maybe someone think why I used "we/kita" ? oke karena engga kaya tulisan-tulisan sebelumnya yang murni dari pribadi saya, sekarang saya akan mengangkat pendapat dari dua sahabat saya yang lain, yaitu Winda Nazirah Sulistia (ITB) dan Siti Nafilah (UNTIRTA), kita semua anak Lebak asli looh dan satu SMP yaitu di SMP Negeri 2 Rangkasbitung. Sebenernya masih ada dua orang lagi sahabat kita yang tergabung dalam suatu perkumpulan diskusi 5 menara (terinspirasi dari Ahmad Fuadi, penulis trilogi 5 Menara) yaitu Siti Mursilah (IPB) dan Vindy Indriani (ex.UDAYA